RITUAL ADAT \\
ADAT ATA NATAR

By Pemdes Langir 16 Nov 2018, 16:57:51 WIB Berita Desa
RITUAL ADAT \\


TUA KALOK.

tua kalok merupakan ritual adat yang telah turun temurun berlaku dan berlangsung dalam lingkup ulayat adat desa langir. tua kalok merupakan salah satu ritual adat yang khusus dilakukan untuk mendamaikan para pihak yang sedang berselisih setelah didamaikan dan mau untuk berdamai kembali. hal ini terjadi sejalan dengan semangat adat masyarakat desa langir yang dalam sebutannya "naruk gete dadi kesik, kesik dadi potat" atau secara harfiah diartikan bahwa masalah sebesar apapun harus dihilangkan.

ritual ini berjalan dengan dipimpin seorang tokoh atau tua adat,  dengan bahan utamanya adalah moke/tuak/arak lokal yang nantinya setelah diucapkan beberapa ungkapan adat yang berisi wejangan bahkan sumpah serapah agar kedua pihak menjadi sangsi dan semakin memahami untuk menjalani kehidupan yang  damai.




Video Terkait:


Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment

Temukan juga kami di

Ikuti kami di facebook, twitter, Google+, Linkedin dan dapatkan informasi terbaru dari kami disana.

  • avatar-1

    dony

    Gmna cra urs ...

  • avatar-1

    Yosep

    Jam masuk kantor untk perangkat desa serta jam buka tutup kantor..... ...

  • Lihat Semua

Jejak Pendapat

Bagaimana Penilaian Anda Terhadap Website Resmi Pemerintahan Desa Langir ?
  Sangat Bagus
  Bagus
  Kurang Bagus
  Jelek

Video Terbaru

Lihat Semua Video